Sistem Informasi Keuangan Kabupaten Cirebon (SIKATON)
Nama Inovasi
Sistem Informasi Keuangan Kabupaten Cirebon (SIKATON)
Inisiator
OPD
OPD
BADAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH
Jenis Inovasi
digital
Bentuk Inovasi
Inovasi Pelayanan Publik
Tahapan Inovasi
Penerapan
Waktu Uji Coba
2020-12-01
Waktu Implementasi
2020-12-01
Tujuan Inovasi
Tujuan dari iovasi ini adalah :
Sebagai pendamping aplikasi SIPD yang masih dalam proses dalam melakukan penatausahaan keuangan daerah;
Pengintegrasian aplikasi E perencanaan yang sebagai back up data dalam proses penganggaran pada aplikasi SIPD dengan aplikasi SIKATON;
Sebagai back up data dalam melakukan proses penatausahaan keuangan daerah;
Terciptanya sistem pengelolaan yang tertib sesuai dengan aturan yang berlaku;
Tersedianya laporan pertanggungjawaban keuangan yang akuntabel.
Manfaat Inovasi
Manfaat dari inovasi ini adalah :
Untuk mempermudah para SKPD dalam melakukan proses penatausahaan keuangan daerah sehingga mempercepat proses penyerapan anggaran belanja sebelum aplikasi SIPD yang penatausahaan berjalan dengan baik dan lancar sesuai dengan aturan yang berlaku;
Untuk memberikan informasi yang akurat terhadap penyajian laporan keuangan tiap bulannya